Serah Terima Jabatan Ketua dan Wakil Ketua di Lingkungan STIE Port Numbay, Sukses Digelar
stie-portnumbay.ac.id – Dalam rangka penyegaran kepemimpinan dan peningkatan kinerja institusi, STIE Port Numbay Jayapura menyelenggarakan upacara serah terima jabatan pejabat struktural yaitu Ketua dan Wakil Ketua pada hari Rabu (26/3/2025).…